Unit Kegiatan Mahasiswa

Fasilitas

Unit Kegiatan Mahasiswa

UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa) yang ada di Jurusan Kesehatan Lingkungan Purwokerto meliputi UKKI (Kerohanian Islam), Olah Raga, Pramuka SBH, Mapala, Riset, Padus (musik dan paduan suara). Semua mahasiswa wajib mengikuti kegiatan di salah satu  UKM yang ada. Para mahasiswa akan mendapatkan kredit  (SKKM = Satuan Kredit Kegiatan Mahasiswa) tertentu ketika  megikuti UKM.

Akumulasi SKKM dalam jumlah tertentu tiap semester, merupakan persyaratan mengikuti Kegiatan tertentu. Pada akhir pendidikan  berdasarkan dokumen akumulasi SKKM ini , maka kegiatan yang pernah diikuti akan dimasukan dalam Diploma Suplemen (SKPI = Surat Keterangan Pendamping Ijazah).

Beberapa Kegiatan Mahasiswa Prodi D3 dan D4 Kesling Purwokerto dapat disaksikan melalui video berikut ini :